Mohon tunggu...
Abdul Munib
Abdul Munib Mohon Tunggu... Guru - Guru SMPN 3 Semanding

Saling berbagi informasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Laporan LK 3.1 Best Practice

3 Maret 2024   07:30 Diperbarui: 3 Maret 2024   07:35 137
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Adapun respon peserta didik terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan adalah menanggapi positif dan berharap pembelajaran selanjutnya guru dapat lebih kreatif dalam membangun keaktifan peserta didik. Peserta didik merasa senang dan tertarik saat mengerjakan proyek menggunakan aplikasi Cisco Packet Tracer dan peserta didik merasa lebih semangat dalam bekerja kelompok. Selain itu peserta didik merasa lebih bersemangat belajar ketika guru menampilkan materi pembelajaran melalui tayangan power point dan lembar kerja yang mudah dipahami daripada diberikan buku paket.

4.4. Faktor yang menjadi keberhasilan

Faktor – faktor keberhasilan praktik pembelajaran ini sangngat ditentukan oleh:

  • Keadaan fisik dan psikis
  • Kematangan dalam mempersiapkan materi dan bahan ajar
  • Penguasaan terhadap materi pembelajaran, media pembelajaran dan model pembelajaran
  • Penguasaan terhadap rencana pembelajaran yang telah dibuat
  • Rasa antusias peserta didik terhadap proses pembelajaran
  • Sarana dan prasarana serta kondisi lingkungan sekolah yang kondusif

C. KESIMPULAN

Dari keseluruhan proses pelaksanaan praktik baik yang telah dilakukan, banyak pembelajaran yang dapat diambil, antara lain:

  • Guru harus memiliki tanggung jawab untuk menciptakan pembelajaran yang bermakna, kreatif dan inovatif
  • Guru harus meningkatkan keterampilannya dalam mengembangkan perangkat pembelajaran serta dalam mengelola kelas dengan menerapkan pembelajaran inovatif serta mengikuti perkembangan zaman sehingga proses maupun hasil pembelajaran terus meningkat
  • Dalam pembelajaran guru hendaknya dapat memahami kebutuhan peserta didik dan memberikan pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik peserta didik
  • Guru menjadi fasilitator yang senantiasa membimbing dan memberi dorongan kepada peserta didik agar setiap peserta didik terlibat dalam pembelajaran
  • Penerapan model Project Based Learning (PBL) dalam pembelajaran dapat meningkatkan motivasi peserta didik untuk dapat belajar aktif, membuat peserta didik memiliki sifat yang optimis, berpikir kritis, berkomitmen dan berinisiatif tinggi. Hal ini terlihat selama proses mengerjakan suatu proyek berkelompok
  • Pemanfaatan metode dan media pembelajaran yang variatif mampu meningkatkan minat belajar peserta didik

DAFTAR PUSTAKA

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun