Karena saya kurang paham, maka saya pun sekali lagi menegaskan "maksudnya bagaimana"?
Dijelaskan bahwa dalam diri manusia terdapat jutaan nilai yang sudah saling terintegrasi. Sejumlah nilai tersebut ada yang sama sekali tidak diketahui. Maka disebutlah unconscious values. Saat sugesti asing ditanamkan, sinergi nilai-nilai bawah sadar akan terganggu. Dan akhirnya bisa muncul sifat baru yang tidak bisa di prediksi. Untuk itulah beliau tidak merekomendasi pengobatan/penanganan fobia dengan hipnoteraphy, dan cukup dengan CBT (Cognitive Behavior Teraphy).
.........
Demikianlah sharing saya tentang fobia dan permasalahannya serta penanganannya... karena terbatasnya refensi, jika ada tambahan dengan senang hati penulis terima. Semoga ada manfaatnya meski sekecil apapun itu. Salam....
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H