Mohon tunggu...
Della Anna
Della Anna Mohon Tunggu... Blogger,Photographer,Kolumnis -

Indonesia tanah air beta. Domisili Belanda. Blogger,Photographer, Kolumnis. Berbagi dalam bentuk tulisan dan foto.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Cerpen | Pengakuan

17 Januari 2018   17:17 Diperbarui: 17 Januari 2018   17:27 1156
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

''Janji kau tak akan marah padaku Dew?'' pinta Sam.

Dewi tersenyum dan akhirnya tertawa terpingkal-pingkal melihat tingkah laku Sam.

''Serius Dew, inilah yang kutakutkan''

Untuk memberi kekuatan pada Sam, Dewi menggenggam kedua tangan Sam yang dingin.

Sam tak mau menyesali kata-kata yang nanti akan ia ucapkan. Sam yakin, inilah keberanian dan kejujuran itu.

Hening seketika, bahkan hilir angin yang halus menerpa dedaunan dapat Sam dengar dengan tajam.

''Meski kita sudah saling mengenal,'' Sam mengumpulkan kekuatannya untuk mengucapkan kalimat yang satu ini, ''tetapi kita belum melakukan hubungan seks layaknya orang lain''

Senyum Dewi menolongnya.

''Apa kau pikir saling mengenal itu cukup dengan melakukan seks?'' Dewi bertanya.

Bong!

Sesak di dada dan mumetnya pikiran seperti hilang. Ingin rasanya Sam menubruk dan memeluk Dewi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun