Mohon tunggu...
Raihan Tri Atmojo
Raihan Tri Atmojo Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa S1 Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, UNS. Saat ini sedang senang terhadap dunia blog dan mencoba menambah wawasan dengan berbagai macam bacaan.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Sebuah Catatan Kecil

23 April 2022   16:57 Diperbarui: 23 April 2022   17:08 477
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: https://pixabay.com/id/photos/buku-catatan-buku-harian-catatan-3090133/

"Gimana sal, berhasil gak agenda malam itu." Tanyanya dengan penuh penasaran.

"Wah, sukses besar bro. Dia juga selama ini suka kepadaku. Makanya belakangan ini kami jadi sering akrab." Jawabku dengan wajah cerah. Kamal pun ikut senang mendengar hal itu.

"Oh ya aku juga punya kabar gembira lagi, beberapa hari ini aku tidak melanjutkan catatanku karena aku tidak merasa ada yang hilang dari ingatanku. Lalu aku mencoba menghubungi dokter Eko dan aku melakukan pemeriksaan kembali. Dan hasilnya Alhamdulillah sudah tidak ada masalah lagi dalam memoriku."

"Weh beneran sal, selamat ya! Traktiran nih berarti."

"Iya, Alhamdulillah. Tapi memori-memori yang kemarin sempat hilang sampai sekarang tidak kembali. Jadi mungkin aku memang harus mengikhlaskannya dan menggunakan catatanku yang telah kubuat selama ini."

"Oalah. Meski begitu syukurlah memorimu gak ada yang ilang lagi, dan kamu dapet gebetan batu."

"Ini juga karena kamu yang nyuruh mal" jawabku dengan tertawa.

Kamipun tertawa bersama saat itu. Meski sebagian memoriku hilang, tapi aku tidak kehilangan memori yang lain, Allah masih memberi Rahmat-Nya. Dari sini aku belajar bahwa dibalik kesusahan yang menimpa kita masih ada keberkahan yang mengiringi, rasa syukur dan harap kepada Allah SWT harus senantiasa ada dalam diri kita. Dan buku catatan itu, sebuah catatan kecil dikala aku sedang susah, catatan itu akan menjadi pelajaran bagiku dan sebuah kisah unik dalam diriku.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun