Mohon tunggu...
Zulfikar Ali Husen
Zulfikar Ali Husen Mohon Tunggu... Penulis - Konstruktif, Inovatif dan Adaptif

Seperti Matahari

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Entahlah

15 Februari 2021   22:12 Diperbarui: 15 Februari 2021   22:23 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dan menurut ku tak perlu lagi mencari tempat tinggal

Tetapi kamu masih mencari tempat tinggal

Yang menurut kamu melebihi indahnya pelangi punyamu

Yang melebihi sejuknya pohon rindang punyamu

Dan kamu pun mencarinya

Aku terus berusaha membuat hujan agar pelangi itu terbit

Aku terus berusaha menyirami bibit pohon yang rindang agar besar

Dan kamu pun datang menghentikan hujan tetapi mendung yang terbit

Kamu juga membesarkan pohon rindang tetapi sia-sia

Kita bisa membuat pelangi dan pohon rindang itu

Kalau kita bersatu dan membuat tempat tinggal

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun