Mohon tunggu...
Zubaili
Zubaili Mohon Tunggu... Guru - Guru Honorer - Aceh. "Belajar Harus Berguru, Bukan Meniru"

Menulis adalah bagian dari belajar. Dengan belajar, kita bisa mengajar... Dengan mengajar, kita bisa belajar...

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Ciri-Ciri Orang Positive Thinking

8 Februari 2021   14:47 Diperbarui: 8 Februari 2021   14:58 2427
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


4. kata-katanya positif dan enak didengar


Orang yang berpikir positif maka ucapan-ucapannya pun memiliki nada positif dan optimis seperti "tenang saja, itu masalah pasti akan terselesaikan" atau "walaupun sempat mengalami kegagalan tetapi dia memiliki bakat". Begitulah contoh kata-kata yang keluar dari mulut mereka yang berpikir positif. kata-katanya selalu mempunyai kebaikan selalu memberi solusi dan motivasi. Tetapi bagi mereka yang berpikir negatif, mereka selalu mencari keslah orang lain, selalu ucapannya menjelekkan atau menjatuhkan orang lain.


5. Melihat masalah sebagai tantangan


Orang yang mampu berpikir positif terhadap masalah akan melihat masalah sebagai sebuah tantangan. Semua orang punya masalah dengan porsi yang berbeda beda. Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Bagi orang yang berpikir positif yang sedang mempunyai masalah, mereka merasa tertantang untuk membuktikan bahwa ia mampu melewati masalah tersebut, bukan sebaliknya sibuk dengan mengeluh, mengeluh, dan mengeluh. 

#Semoga artikel ini bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun