Mohon tunggu...
Zata Al Dzahabi
Zata Al Dzahabi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis & Konten Kreator Multi Talenta

Melihat berbagai peristiwa dari berbagai manusia dan berbagai sudut pandang

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop Pilihan

Inilah yang Terjadi Jika Korea Utara & Korea Selatan Bersatu

8 Mei 2024   18:44 Diperbarui: 9 Mei 2024   20:37 1311
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: aktualitas.id (ilustrasi bendera Korea Utara & Korea Selatan yang disatukan)

Dengan Kpopnya mereka berhasil mempengaruhi negara-negara di dunia termasuk Indonesia, Kpop kini menjadi patokan musik yang bagus, fashion yang keren, hingga definisi kecantikan dan ketampanan. 

Tampilan fisik orang Korea Utara juga berbeda dengan orang Korea selatan, karena lebih Milteristik orang Korea Utara berpenampilan jauh lebih formal daripada orang Korea Selatan. 

Zaki Islami Jurnalis Viva.co.id menjelaskan salah satu perbedaan mencolok, antara kedua negara ini adalah suasana Bandara karena seorang Fotografer asal belanda bernama Arthur Mebius. 

Pernah memotret kondisi Bandar di Korea Utara dari foto-foto tersebut, kita akan paham betapa tertutupnya negara ini dari dunia internasional. 

Karena hanya ada sedikit terminal di Bandara tersebut dan terlihat sangat sepi tidak seperti bandara-bandara besar di negara lain, di Korea Utara hanya ada 2 tujuan penerbangan yakni ke China dan Rusia. 

Sedangkan bandara besar di Korea Selatan seperti International Incheon Airport terlihat sangat ramai, karena melayani banyak penerbangan baik lokal maupun internasional setiap harinya.

Kesimpulan

Jadi intinya penyatuan Korea Utara dan Korea Selatan adalah sesuatu yang sangat sulit dilakukan karena harus mengubah Undang-Undang dan Konstitusi kedua negara, mereka juga memiliki ideologi yang sangat berbeda. 

Korea pernah berada dala satu Kekaisaran yang kuat pada abad18-19 sebelum akhirnya dikuasai oleh Jepang, lalu setelah Perang Dunia 2 Negeri Ginseng ini dikuasai oleh Amerika Serikat dan Uni Soviet inilah awal mula terpecahnya Korea. 

Dibutuhkan biaya sangat besar untuk menyatukan kedua negara ini, jika dihitung secara keseluruhan setara dengan biaya membangun 10 IKN untuk Indonesia. 

Korea Utara dan Korea Selatan juga memiliki budaya yang sangat berbeda, cara hidup masyarakatnya juga berbeda jauh orang-orang Korea Utara sangat tertutup dengan pengaruh budaya-budaya asing. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Vox Pop Selengkapnya
Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun