Besoknya, massa sudah menutup perbatasan Gowa -- Makassar dalam aksi demo besar-besaran dan saya tampil di situ, dari atas mobil dinas Kapolres Gowa, dengan sebuah pekikan lantang: Keputusan KPU sudah final dan mengikat, yang keberatan silahkan tempuh jalur hukum!
***
Lebih tiga tahun lalu, tepatnya 26 September 2016, kantor DPRD Kabupaten Gowa dibakar massa. Tapi benarkah massa yang bakar itu kantor DPRD? Jangan-jangan....
Hehehe... esok paginya saya masih sempat nonton berita di Metro TV, bahwa polisi sudah menangkap 3 orang yang diduga pelaku pembakaran.
Apakabar kampung halamanku?
ZT --Batulicin, 1 November 2019
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H