Mohon tunggu...
Zainal Partao
Zainal Partao Mohon Tunggu... profesional -

Kini sedang terbakar oleh semangatnya sebagai Konsultan Online buat small business owner yang ingin bisnisnya tumbuh lebih cepat atau membangun kembali bisnisnya yang pernah gagal. Pikiran-pikiran Zainal Partao yang Alumni MM UGM Yogyakarta. ini dapat Anda temukan di webblognya www.garansi-laku.com dan www.terapiniche.com dan www.ulungmenjual.blogspot.co.id.

Selanjutnya

Tutup

Money

Menjual Tanpa Harus Jualan

16 Februari 2017   15:37 Diperbarui: 16 Februari 2017   15:42 729
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mari kita bahas satu persatu.

Ciptakan Perasaan

Kebanyakan pembelian didasari factor emosional, baru setelah pembelian, pembeli melakukan justifikasi, mencari pembenaran secara logika, untuk alasan pembeliannya.

Kenapa itu dilakukan, pembeli tidak ingin melakukan kesalahan meski hanya dalam perasaan atau dia juga tidak ingin disalahkan orang lain atas pembeliannya.

Sampai di sini menarik argument yang ditulis Jonah Berger dalam bukunya “Invisible Influence_ The Hidden Forces that Shape Behavior”

Setiap pengambilan keputusan yang dilakukan manusia termasuk kita, bukan sepenuhnya atas dasar pertimbangan yang kita miliki tapi atas dasar apa yang dipertimbangkan orang.

Unik bukan?

Contoh sederhananya saat kita lapar, kita tahu di depan mata kita di trotoar ada warung tenda yang menjual soto Lamongan yang lezat sekali rasanya.

Lakunya keras sekali.

Tapi apakah ketika lapar kita otomatis akan masuk ke balik dalam tenda? Oh belum tentu.

Anda akan bertanya dalam hati apa kata orang kalau saya makan di sini?

Apa kata Rudi (teman Anda yang suka ngeledek) kalau dia melihat Anda makan di warung tenda?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun