Mohon tunggu...
Zahra Aulia Salsabila
Zahra Aulia Salsabila Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa 23107030055 ILMU KOMUNIKASI UIN SUNAN KALIJAGA

Zahra Aulia Salsabila

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Ide Jajanan Tradisional: Resep Kue Maizena Jagung Home Made Anti Gagal, Mudah Dibuat

8 Juni 2024   23:53 Diperbarui: 8 Juni 2024   23:54 140
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumen Pribadi (Jagung rebus yang telah disisir)

Ada beberapa saran yaitu :

- Jika ingin kue dengan tekstur yang lebih lembut, tambahkan sedikit lebih banyak santan.

- Gunakan jagung manis segar untuk hasil rasa yang lebih alami dan manis.

-jika menggunakan daun pisang sebaiknya bakar atau panggang sebentar diatas api kecil kompor yang bertujuan agar tekstur daun pisangnya dapat elastis atau tidak kaku dan mudah sobek.

Dokumen pribadi (Kue Maizena Jagung yang dibungkus menggunakan cup agar-agar)
Dokumen pribadi (Kue Maizena Jagung yang dibungkus menggunakan cup agar-agar)

Untuk penyajian dapat diganti menggunakan cup plastik agar-agar, namun hal tersebut tidak ramah lingkungan. Jika menggunakan daun pisang, ada aroma khas dari daun pisang yang menimbulkan rasa tersendiri. Kue jagung maizena merupakan jajanan tradisional yang tidak hanya lezat tetapi juga mudah dibuat. Dengan bahan-bahan yang sederhana dan cara pembuatan yang tidak rumit, kue ini cocok menjadi pilihan camilan keluarga di rumah. Selain itu, kue ini juga bisa menjadi hidangan istimewa untuk berbagai acara, menambah nuansa tradisional dan kehangatan dalam setiap gigitan.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun