Mohon tunggu...
Zabidi Mutiullah
Zabidi Mutiullah Mohon Tunggu... Wiraswasta - Concern pada soal etika sosial politik

Sebaik-baik manusia, adalah yang bermanfaat bagi orang lain

Selanjutnya

Tutup

Politik Artikel Utama

Masih tentang Pemilu Proporsional Tertutup atau Terbuka

20 Februari 2023   08:13 Diperbarui: 21 Februari 2023   03:15 1246
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Pemilu, Sumber Foto Kompas.com

Kalau semua calegnya berkualitas, ya pastilah hasil pilihannya akan menampilkan figur berkualitas pula.

Jangan seperti selama ini. Demi menggaet vox pop, dalam menyusun daftar caleg parpol cuma mengutamakan pupolaritas dan memprioritaskan “orang kaya”. 

Akibatnya, ya seperti kita lihat selama ini. Tak sedikit caleg terpilih dari partai tertentu hanya bisa “Duduk, Diam, Duit”. Bahkan kadang nambah “Tidur” pula.

Akankah MK mengabulkan judicial review tentang sistem pemilu proporsional terbuka..? Menurut saya, MK sebaiknya menolak. Sebab kalau menerima, dapat menurunkan marwah MK sendiri. 

Lha dulu yang memutuskan berubah dari tertutup ke terbuka kan MK. Masak sekarang MK juga yang mengembalikan dari terbuka ke tertutup.

Lagi pula, dalam salah satu amar putusan disebutkan, bahwa Pasal 214 UU Pemilu Badan Representatif 2008 yang isinya tertutup dianggap oleh MK bertentangan dengan UUD 1945. 

Nah, kalau sudah jelas-jelas bertentangan, mengapa harus dikembalikan lagi ke proporsional tertutup? Bukankah itu sama artinya pemilu legisltaif 2024 cacat konstitusi karena tak sesuai dengan UUD 1945?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun