Mohon tunggu...
Yunia Malviani Rollins
Yunia Malviani Rollins Mohon Tunggu... Administrasi - Penulis, Admin

I love Science,, Playing Drums, Horror Movie, Fishing, Travelling, Cooking and Adventure

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Olahan Ubi Manis Dengan Toping Marshmallow dan Kacang Pecan Favourite Keluarga

15 Juni 2024   11:38 Diperbarui: 15 Juni 2024   12:05 323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Cara membuat Toping :

Siapkan wadah besar, masukkan tepung serbaguna, Gula pasir, Butter cair, Vannila, di aduk rata hingga menggumpal, Mohon di aduk dengan menggunakan tangan,  setelah itu sisihkan ( Jangan dicampur Marshmallow dan Kacang Pecan )

Koleksi Pribadi
Koleksi Pribadi

Cara Memasak Ubi

1) Siapkan Panci dan Air untuk merebus Ubi.  Sambil menunggu air mendidih, kupaslah semua Ubi. Setelah air mendidih masukkan semua Ubi tersebut sampai Ubi-Ubi tersebut matang 

2)  Setelah matang, masukkan Ubi tersebut ke dalam wadah yang besar, lalu tumbuk di saat hangat. 

3) Setelah semua ubi selesai di tumbuk, Siapkan kembali panci dan di letakkan di atas kompor, lalu  masukkan Butter, telur, Kayu Manis, gula, vanilla dan susu Cair, di aduk hingga rata dengan api sedang sampai semua adonan merata.

4) Menyalakan Oven sampai suhu panas oven 375  Fahrenheit ( 190,5 celcius ), sambil menunggu oven siap,

5) Sediakan Wadah atau loyang  berukuran 30 cm x 25 cm,, Masukkan Ubi yang setelah di masak tersebut kedalam loyang rata ke semua sudut loyang

6) Masukkan Toping tepung yang sudah dibuat,  lalu taruh ke semua  bagian atas Ubi yang sudah di tempatkan di loyang

7) Masukkan Kacang Pecan / Kacang Mete yang sudah di tumbuk kasar merata di atas Ubi yang sudah di tempatkan diloyang

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun