Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga, Leader paytren, Leader Treninet. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_leader_paytren Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Resep Bakwan yang Lembut di Mulut, Terasa Nikmat di Lidah

4 Juni 2024   15:48 Diperbarui: 5 Juni 2024   20:19 266
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustumerdonan Bakwan yang Lumer : Sumber gambar Dokumen Yuliyanti

Ilustrasi Menggoreng Bakwan. Dokumen Yuliyanti
Ilustrasi Menggoreng Bakwan. Dokumen Yuliyanti

4.Panaskan minyak dalam wajan, tambahkan adonan sesuai selera ke dalamnya. Goreng dengan api sedang.

Ilustrasi menggoreng: Sumber gambar Yuliyanti 
Ilustrasi menggoreng: Sumber gambar Yuliyanti 

5.Balik bakwan jika permukaan sudah berwarna kuning kecokelatan. Selang 3-4 menit, angkat, tiriskan. Bersihkan remahan gorengan agar tidak mengotori minyak seperti sematan gambar di atas. 

Lakukan hingga adonan habis. Sebab, jika tersisa dan hendsk digoreng lain waktu akan memengaruhi kwalitas gorengan.

Ilustrasi Gorengan : Sumber gambar Dokumen Yuliyanti 
Ilustrasi Gorengan : Sumber gambar Dokumen Yuliyanti 

6. Terakhir, ambil piring saji, susun bakwan di atasnya, sajikan selagi hangat bersama saus atau cabai lalapan. 

Ilustrasi gorengan :Sumber gambar Dokumen Yuliyanti 
Ilustrasi gorengan :Sumber gambar Dokumen Yuliyanti 

Berikut bakwan jagung yang super duper lembut di mulut, terasa nikmat di lidah saat di kunyah. Kesimpulan saya, hasil adonan ternyata memengaruhi kwalitas masakan. 

Terbukti adonan biasa penampilan ya biasa saja, berbeda dengan adonan yang lumer menjadikan tekstur bakwan lebih lembut di mulut, dan nikmat di lidah. Hmmm nyamleng pokok-e...(lidah tak mau berhenti mengunyah, maunya pingin nambah).

Nah, itulah tips membuat bakwan yang tekturnya sedikit kenyal tetapi lembut di mulut, dan rasanya itu lho  lezat. Maka tidak heran jika kudapan ini selalu bikin ketagihan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun