Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_yuli_adja Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Tahu dan Tempe Langka, Benarkah? Ini Faktanya!

23 Februari 2022   19:34 Diperbarui: 24 Februari 2022   10:12 400
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tahu dan tempe digemari setiap lapisan masyarakat. Selain rasanya enak, harganya murah, mudah didapat juga berprotein tinggi. Wikipedia.

Ya, bahan yang mengandung protein tersebut hampir setiap hari menghiasi meja makan kami.

Foto menu tahu tempe mulai hari senin 21/02/2022-23/02/2022. Foto yuliyanti
Foto menu tahu tempe mulai hari senin 21/02/2022-23/02/2022. Foto yuliyanti

Foto di atas, tahu tempe menghiasi meja makan kami. Entah sebagai pendamping sup atau soto. Lauk tersebut sebagai pelengkap nasi hangat.

Sesekali bahan tersebut saya jadikan tumisan, ketika berlauk telur dadar pedas. Begitupun hari ini, ketika memasak rica ayam, dan tumis pepaya, lagi-lagi tahu tempe melengkapi.

Terkadang tahu saya goreng, dibuat bacem, atau sebagai isian cemilan.
Begitupula dengan tempe, seringnya digoreng tanpa tepung(wudo) atau bikin mendoan. 

Tempe goreng sisa kemarin pun, bisa dibikin sambal yang memikat, lho! Sedangkan beseman(setengah busuk) dimasak rica tak kalah nikmatnya.

Anda bisa membaca resep tersebut di akhir artikel ini.

Kembali ke judul awal, menyikapi aksi mogok para pembuat tahu-tempe.

Mengutip dari detikjateng.com- Perajin tahu-tempe di Kabupaten Klaten, mereka tidak ikutan mogok menyikapi naiknya harga bahan baku kedelai.

Seperti dijelaskan Sekretaris Primer Koperasi Tahu-Tempe(Kopti) Klaten, Dody Eka Wardana kepada detikjateng, Senin 21/2/2022.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun