Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_yuli_adja Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Sup Tomat Beranak, Pengusir Santapan Berlemak

9 September 2021   22:39 Diperbarui: 10 September 2021   10:47 301
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto urut-urutan memasak sup. Dokumentasi Yuliyanti

Sedangkan kita tahu, menyantap sayuran itu lebih penting ketimbang daging berselimut tepung.

Sepertinya sebagai orang tua kita harus menyenangkan hati anak tanpa mengecewakan apalagi melukai.

Lantas bagaimana caranya? Beginilah cara saya mengalihkannya.

Bagi anak-anak saat ia menyukai menu satu, maunya itu-itu terus. Seakan-akan tidak ada makanan lain yang lebih nikmat.

Kalau sudah begini sebagai orang tua harus pandai dan bijak. Pandai dalam hal mengatur atau mengarahkan sesuatu yang baik untuk ke depannya.

Bijak dalam menyikapi saat ia bersikeras tetap menginginkan sesuatu hal, namun sebagai orang tua tidak serta merta melarangnya.

Kita harus pandai mensiasati   makanan yang menjadi kesenangannya.

Nah, saat anak sedang membantu jadi kasir , maka saya segera ke dapur untuk bertempur menyajikan santapan lain yang disukai. 

Pasti anak-anak mempunyai kesukaan lain tentang makanan. Maka, buatkan saja menu yang disukai misalnya sup, dan lainnya.

Kebetulan, saya berniat menyajikan santap siang dengan menu kuah segar, yaitu sup dengan bumbu rempah sedikit tajam dan menyegarkan.

Apalagi di lemari es masih tersimpan filet dada ayam, jadi pas banget, siplah jadi masak sup.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun