Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Keterampilan Menggambar Secara Manual, Masihkah Diperlukan dalam Pembelajaran Matematika?

22 Januari 2024   21:34 Diperbarui: 23 Januari 2024   07:03 2772
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menggunakan busur derajat. (Dokumentasi pribadi)

Misalkan ketika siswa diminta untuk menggambar sebuah grafik fungsi.

Gambar grafik secara manual. (Dokumentasi pribadi)
Gambar grafik secara manual. (Dokumentasi pribadi)

Hakikatnya menggambar grafik adalah menghubungkan koordinat titik titik yang diperoleh sesudah kita memasukkan nilai x ke dalam rumus fungsi. 

Misal kita akan menggambar grafik fungsi f(x) = x^2, maka kita masukkan nilai x ke dalam tabel fungsi, sehingga memperoleh nilai y dan mendapatkan pasangan koordinat.

Pasangan koordinat tersebut lalu kita gambarkan ke dalam bidang Kartesius dan akhirnya mendapatkan grafik fungsi.

Hal tersebut juga berlaku saat siswa mencari bayangan sebuah bangun datar sebagai hasil dari transformasi dengan cara manual. Sesudah melalui berbagai proses, gambar bayangan diperoleh. Di sini siswa lebih memahami dari mana atau dengan cara bagaimana bayangan sebuah bangun datar diperoleh.

2. Siswa belajar lebih terampil menggunakan alat-alat matematika. 

Menurut pengalaman, dalam proses menggambar manual siswa banyak bertanya tentang penggunaan jangka dan busur. 

Contoh pertanyaan yang muncul adalah:

"Bu, bagaimana cara mengukur besar sudut? Nolnya kita pakai yang mana?"

Aha, ternyata siswa masih terbolak-balik dalam menggunakan busur derajat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun