Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Trial and Error, Strategi Lain dalam Memecahkan Masalah Matematika

31 Mei 2023   06:12 Diperbarui: 31 Mei 2023   07:45 778
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi siswa belajar matematika, sumber gambar: Kelas Pintar

Meski demikian ada beberapa kelemahan dari strategi ini, di antaranya adalah:

1. Memerlukan waktu yang cukup lama, apalagi jika ketrampilan menghitung siswa kurang bagus, atau ternyata jawabannya bukan merupakan bilangan bulat.

Contoh : dengan menggunakan trial and error akan sulit bagi siswa mendapatkan jawaban dari 3x + 1 = 20, karena jawabannya adalah x = 19/3. 

Masalah tersebut akan lebih mudah jika diselesaikan dengan aturan pindah ruas sebagai berikut:
3x + 1 = 20
3x = 19
x = 19/3

2. Trial and error lebih efektif digunakan pada soal pilihan ganda. Pada soal essay dimana penilaian dititik beratkan pada  proses untuk mendapat jawaban,  penggunaan metode ini tidak dianjurkan. 

Akhirnya ada banyak strategi dalam menyelesaikan soal matematika dan trial and error adalah salah satunya.

Trial and error boleh saja digunakan dalam memecahkan masalah matematika, asal digunakan pada masalah yang tepat.

Ya,  bukankah dalam masalah apapun,  pemilihan dan penggunaan strategi yang tepat, akan menghasilkan penyelesaian yang  lebih akurat?

Semoga bermanfaat dan salam matematika:)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun