Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Menanamkan Kepedulian pada Lingkungan Melalui Kegiatan "Ngalam Resik"

21 Juni 2022   11:58 Diperbarui: 21 Juni 2022   13:23 364
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menanam bibit pohon,  dokumentasi pribadi Gerry

2. Mengurangi resiko banjir dan longsor. Perakaran yang kuat pada pohon bisa menyerap air dan mengurangi resiko banjir dan tanah longsor.

3. Menjaga kehidupan beragam populasi. Banyak populasi yang menggantungkan hidupnya pada pohon,  bahkan tinggal di pohon.

4. Mengurangi polusi udara dan pemanasan global. Keberadaan pohon bisa menyerap karbondioksida dan emisi karbon sehingga mengurangi polusi dan resiko pemanasan global.

Diharapkan dengan kegiatan  Ngalam Resik ini , seluruh elemen masyarakat lebih peka terhadap lingkungan hidupnya dan bisa menjadi promotor serta teladan bagi lingkungan masyarakat dalam menjaga kelestarian bumi tercinta.

Ya,  bumi adalah tempat tinggal kita satu satunya.
Jika bumi sudah tak nyaman untuk ditinggali kemana lagi kita akan pergi?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun