Mohon tunggu...
Yuli Anita
Yuli Anita Mohon Tunggu... Guru - Guru

Jangan pernah berhenti untuk belajar

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Artikel Utama

Belajar dari Aljabar, Mencari Solusi dengan Tetap Mempertahankan Keadilan

17 Juli 2021   18:38 Diperbarui: 20 Juli 2021   17:16 1228
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ekivalen artinya sama atau setara.

"Benar sekali," jawab saya.

"Bagaimana jika dua-duanya saya kalikan nol? Tetap ekivalen, bukan?" Tambah Achmad.

Saya agak terkejut dengan pertanyaan ini, tapi lucu juga. Jawaban Achmad sepertinya benar padahal tidak. 

Rupanya Achmad tidak melihat syarat bahwa pengalinya tidak boleh bilangan nol.

"Benar Achmad, tetap ekivalen. Hasilnya 0=0, sepertinya benar, tapi habis semua dan solusi tidak dicapai," kata saya.

"Bukankah tujuan kita mencari nilai x?" Tambah saya.

Achmad tersenyum dan mengangguk puas mendengar jawaban saya.

Apa kesimpulannya? 

Hati-hati dalam memecahkan masalah, mari menyelesaikan masalah tanpa melukai rasa keadilan. Langkah yang tidak benar bisa merusak semua tatanan dan akhirnya kita tidak bisa menemukan solusi seperti yang diharapkan.

Semoga bermanfaat dan salam matematika :)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun