Mohon tunggu...
Yudi Rahardjo
Yudi Rahardjo Mohon Tunggu... Sales - Engineer, Marketer and Story Teller

Movie Enthusiast KOMIK 2020 | Menulis seputar Worklife, Movie and Hobby

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Menulis Ditemani Secangkir Kopi

18 Mei 2020   15:38 Diperbarui: 29 Mei 2020   09:29 249
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Berlari | Source : freepik.com

Bulan pertama saya aktif di kombes, saya berhasil menulis 20 artikel dalam satu bulan, ini rekor untuk saya, karena dari tahun 2016 hingga 2020, paling banyak, saya hanya bisa menulis hingga 8 artikel dalam satu bulan.

Dibandingkan dengan anggota kombes yang lain tingkat produktifitas saya masihlah sangat rendah, Pak Bahrul Ulum saja bisa menulis hingga 20 artikel dalam satu hari, yang lainnya seperti Mba Vera Sinta bisa menulis 10 artikel dalam sehari, Bang Auki yang juga bisa menulis 15 artikel dalam sebulan.

Dengan tingkat produktifitas mereka, hanya dalam waktu sekitar 2 bulan saja, mereka bisa sampai ke level taruna, menyamai pencapaian saya setelah 4 tahun menulis di Kompasiana.

Dengan tingginya tingkat produktiftas para penulis di kompasiana ini, saya juga ikut termotivasi untuk lebih aktif menulis, sekarang menulis artikel di kompasiana menjadi hobi baru yang saya geluti.

Memiliki Hobi Berlari.

Ilustrasi Berlari | Source : freepik.com
Ilustrasi Berlari | Source : freepik.com

Alasan kenapa saya tidak begitu fokus dalam menulis adalah karena saya memiliki hobi lain, hobi tersebut adalah berlari. Saya gemar mengikuti event lari yang diadakan di Jogja dan sekitarnya, juga ikut berlari bersama komunitas lari "Playon Jogja".

Tapi sekarang saya menulis lebih seru daripada berlari, karena berlari cuma bisa dilakukan di luar rumah dan butuh waktu-waktu tertentu, berbeda dengan menulis yang dapat dilakukan kapan saja.

Terlebih saat ini berlari bukan pilihan bijak, mengingat sedang ada pandemic covid-19, dan kita dihimbau untuk melakukan physical distancing, jadilah saya asyik dengan hobi menulis saya.

Menulis Ditemani Kopi.

Secangkir kopi | Source : freepik.com
Secangkir kopi | Source : freepik.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun