Mohon tunggu...
Yudi Kurniadi
Yudi Kurniadi Mohon Tunggu... Freelancer - Pekerja

Pekerja konstruksi dan penikmat sepakbola yang lagi suka menulis. Here We Go!

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Duh, Awal Musim Buruk bagi West Ham dan Secercah Harapan

20 September 2020   20:25 Diperbarui: 20 September 2020   20:41 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Taktik permainan? Tentu tidak. Pasalnya pada laga kontra Arsenal ini pelatih David Moyes telah melakukan perubahan dengan memakai pola 5-4-1 yang terbukti ampuh untuk meredam Arsenal meskipun hasil akhirnya 2-1 untuk tim tuan rumah.

Tapi ada sedikit yang mengganjal dalam pola permainan yang diracik oleh Moyes, yakni sering terlambat dalam melakukan pergantian pemain.

Itu terlihat kala pemain semodel Andriy Yarmolenko maupun Sebastien Haller dicadangkan dan kedua pemain ini baru dimasukkan Moyes kala tim sudah kebobolan untuk yang kedua kalinya.

Seandainya, agak cepat mungkin hasil akhir akan berbeda. Semoga pada laga pekan ketiga kontra Wolverhampton Wanderers. Moyes bisa kembali menggunakan taktiknya lebih baik lagi.

Berikut konferensi pers David Moyes usai laga kontra Arsenal yang diterjemahkan dari Football London.

Tentang pertemuan dengan Arsenal?

Ya, kami seharusnya menang, atau paling buruk mendapat satu poin. Beberapa rencana tidak berjalan baik untuk kami yang sempat mematikan namun sayangnya hasil akhir tidak memihak kami.

Tentang handball Gabriel Magelhaens dan West Ham dapat penalti?

Mungkin. Bagaimana menurut anda?

Tentang hal-hal baik menghadapi Arsenal?

Performa tim meningkat drastis dari minggu lalu. Kami membuat peluang, kami bermain bagus, kami bermain sebaik yang kami bisa, kami memainkan tim yang bagus.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun