Mohon tunggu...
Yudha Setya Nugraha
Yudha Setya Nugraha Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis Lepas

Freelance Content Writer. Automotive, Movies and games Enthusiastic. Still developing, still learning. Jomblo dan bahagia. I always gave my best in every article.

Selanjutnya

Tutup

Balap Pilihan

Empat Penentuan Juara Dunia MotoGP di Seri Terakhir Sebelum Musim 2022

4 November 2022   18:00 Diperbarui: 5 November 2022   06:01 783
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kekacauan di GP Australia membuat selisih poin Marquez dan Lorenzo mengecil ke angka 13 poin. Sumber: Motogp.com

Secara kemenangan, Valentino Rossi masih lebih unggul dari Nicky Hayden. Rossi berhasil memenangkan lima balapan dibandingkan Hayden yang hanya menang dua balapan.

Hayden hanya menang dua kali yakni di Belanda dan Amerika Serikat. Sumber: Motogp.com
Hayden hanya menang dua kali yakni di Belanda dan Amerika Serikat. Sumber: Motogp.com

Namun jumlah DNF dan permasalah mekanikal membuat Rossi tidak bisa memimpin klasemen sampai akhir musim.

GP Portugal 2006 adalah balapan yang penting bagi Rossi maupun Hayden. Hayden memimpin dengan selisih 12 poin, balapan di Portugal bisa saja menjadi tempat Hayden mengunci gelar.

Hayden tampil konsisten sepanjang tahun. Sumber: Motogp.com
Hayden tampil konsisten sepanjang tahun. Sumber: Motogp.com

Namun nasib malang menimpa Hayden yang harus tertabrak rekan setimnya, debutan juara kelas 250cc Dani Pedrosa, akibatnya Hayden nihil poin.

Sementara itu Valentino Rossi berhasil finish di posisi 2 dan mengamankan 20 poin, setelah GP Portugal keadaan berbalik. Kini Rossi memimpin dengan selisih 8 poin.

Kalah dari Toni Elias di Portugal dengan selisih sangat tipis. Kehilangan lima poin itu nantinya jadi sangat krusial bagi Rossi. Sumber: GridOto.com
Kalah dari Toni Elias di Portugal dengan selisih sangat tipis. Kehilangan lima poin itu nantinya jadi sangat krusial bagi Rossi. Sumber: GridOto.com

Berangkat ke Valencia dengan keunggulan 8 poin, Rossi justru blunder dengan terjatuh pada lap-lap awal.

Rossi terjatuh di lap awal. Sumber: Motogp.com
Rossi terjatuh di lap awal. Sumber: Motogp.com

Pada akhirnya Rossi hanya sanggup finish di urutan 13, gelar tahun itu lalu jatuh ke Nicky Hayden.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Balap Selengkapnya
Lihat Balap Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun