Mohon tunggu...
Yosef MLHello
Yosef MLHello Mohon Tunggu... Pemuka Agama - Bapak Keluarga yang setia. Tinggal di Atambua, perbatasan RI-RDTL

Menulis adalah upaya untuk meninggalkan jejak. Tanpa menulis kita kehilangan jejak

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Aksi Bersama Penanaman 1000 Mangrove di Sepanjang Pantai Motaain

19 November 2022   21:05 Diperbarui: 19 November 2022   21:14 347
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto bersama usai penanaman 1000 mangrove (dokpri)

1.  Uskup Atambua dan Aksi Atambua Eden

Sebagai implementasi terhadap Laudato Si, Uskup Atambua, Mgr. Dominikus Saku memberi perhatian istimewa pada tindakan pelestarian lingkungan hidup melalui aksi Atambua Eden yang bertujuan untuk mengembalikan fungsi dunia sebagai taman Eden bagi manusia. Dalam hal ini Uskup Atambua melalui aksi Jalan Salib Laudato Si sambil menanam pohon di beberapa lokasi dan mengajak seluruh umat Keuskupan Atambua untuk turut terlibat merawat bumi kita ini.

2. Kelompok Belu Hijau, Belu Berbunga dan Belu Produktif

Sebuah kelompok para pencinta lingkungan hidup yang disponsori oleh Ibu Bupati Belu, Ibu Freny Sumantri Taolin yang bertujuan menjadikan kota Atambua taman kehidupan. Ada juga kelompok masyarakat yang menyiapkan berbagai macam anakan pohon dan membagikannya kepada masyarakat untuk menanam, serta aneka kegiatan lain yang menunjang perawatan bumi dan lingkungan hidup. Ada juga kelompok Eco-enzym yang dimotori oleh Sr. Lestari OSU, para imam Scolapios dan kelompoknya. 

3.  Provinsial SSpS dan SVD Timor.

Untuk maksud itu, hari ini (Sabtu, 19/11/2022) Provinsial SSpS Timor berkolaborasi dengan JPIC SVD Timor; JPIC SSpS  dan JPIC SSpS-SVD Timor Leste  melakukan aksi bersama penanaman 1000 mangrove di sepanjang pantai Motaain, dan 40 pohon cendana di jalur perbatasan Motaain, depan Gereja Santo Mikael Salore yang diikuti oleh sejumlah besar biarawan -biarawati SVD dan SSpS Timor Indo-Leste.

Foto bersama usai penanaman 1000 mangrove (dokpri)
Foto bersama usai penanaman 1000 mangrove (dokpri)

Tiga Langkah Konkret 

Menurut Vikaris Jenderal Keuskupan Atambua, Pastor Vincent Wun SVD, kita tidak hanya terbatas pada moment hari ini. Kita tidak hanya bergiat pada saat ini saja.

Masih harus ada lagi tiga langkah konkret, yakni:

1. Menanam

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun