Terlebih, di musim 2022-23 ini, Madrid tidak banyak mendatangkan pemain baru yang artinya, jika pemain inti mereka ada yang cedera bisa menjadi masalah besar bagi Los Blancos dalam upaya mempertahankan gelar LaLiga Spanyol.
Tentu menarik untuk dilihat juga, apakah Tiki-taka ala Xavi Hernandez ini bisa mengembalikan kejayaan Barcelona seperti masih ditangani oleh Pep Guardila dan Luis Enrique.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H