Mohon tunggu...
heru suti
heru suti Mohon Tunggu... Administrasi - Merdeka

Menulis untuk menghasilkan tulisan

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Alhamdulillah Ya Allah...

17 Mei 2023   05:42 Diperbarui: 17 Mei 2023   05:44 470
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ketua umum PSS Erick Thohir (Foto: twitter PSSI via wartakota.tribunnews.com)

Ya, bagaimana STY terus memberi kesempatan bermain pada anak-anak muda membuat mentalitas mereka siap untuk partai final yang melelahkan lahir dan batin.

Ya, nama-nama seperti Rizki Ridho, Pratama Arhan, Alfeandra Dewangga, Witan Sulaeman juga Marselino Ferdinan merupakan pemain-pemain dengam jam terbang timnas yang cukup banyak.

Pun juga ada peran liga yang kembali berjalan dan gairah di klub yang kembali hidup.

Pemain seperti Ramadhan Sananta atau Irfan Jauhari adalah contoh pentingnya pembinaan dan kesempatan pemain muda di klub.

Skuad U22 di SEA Games kali ini memang berisi banyak pemain siap pakai yang tidak hanya punya skill tapi juga punya jam terbang.

Bahkan seorang Beckham Putra yang punya visi dan skill harus rela main dari bangku cadangan karena sudah ada Marselino yang berperan jadi playmaker. Atau juga bek Persija Muhammad Ferrari yang sering jadi opsi kedua setelah Komang Teguh.

Ya, ini adalah tim dan pemain-pemain yang siap pakai (untuk ukuran kelompok umur mereka).

Dan semoga ini memang benar sebuah momentum baik.

Kemenangan setelah 32 tahun jelas pantas dirayakan. Meski begitu, fokus pembenahan masih harus menjadi prioritas bersama.

Ah ya, pembenahan iklim sepak bola adalah tugas kita bersama.

Tugas pengurus PSSI yang baru, juga tugas pemerintah pada bidang terkait, juga tugas pengurus klub, juga tugas kelompok suporter. Pokoknya semua yang bersinggungan dengan sepak bola.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun