Penerbit      : PT. Elex Media Komputindo
ISBN Â Â Â Â Â Â Â : 978-602-04-2791-1/98786020009421
Jumlah Halaman      : 348
KESIMPULAN
Dengan demikian bahwa Asuransi syariah adalah lembaga peasuransiaan yang dapat membawa manfaat bagi umat muslim untuk bisa ke arah yang lebih baik agar bisa mencapai kemakmuran dan dapat mewujudkan sebuah keniscyaan. Atas dasar adanya keyakinan umat muslim maka hal tersebut dapat diperoleh melalui prinsip-prinsip dalam perniagaan secara syariah dan berlandaskan dalil Agama yang nantinya dapat memberikan keuntungan secara adil dan merata yang berlandaskan konsep asuransi syariah.Â
Dalam menjalankan usahanya perusahaan Asuransi Syariah dan reasuransi Syariah berpedoman pada Kitab suci Al-Qur'an dan Hadist , serta fatwa yang sudah dikeluarkan Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesa (DSN-MUI) yang mengatur tentang Asuransi syariah.
Asuransi konvesional adalah perjanjian yang dilakukan antara antara dua pihak atau lebih dimana pihak penanggung mengikat kepada pihak tertanggung dengan menerima  premi sebagai ganti rugi atas kerusakan atau kehilangan yang diharapkan bisa tanggung jawab kepada pihak ketiga sebagai pihak ditanggung yang timbul dari suatu kejadian yang terduga hingga menyebabkan pembayaran yang didasarkan oleh kematian atau hidupnya sesorang yang sudah dipertanggungkan.Â
Sedangkan dalam KUHD dalam pasal 246 menyatakan bahwa Asuransi adalah suatu perjanjian dimana seseorang penanggung mengikatkan diri kepada sesorang tertanggung dengan menerima premi sebagai ganti rugi karena adanya suatu peristiwa yang tidak diharapkan yang mungkin diderita oleh seseorang karena peristiwa tersebut tidak tertentu.Â
Insiprasi setelah membaca buku dan mereview buku yang berjudul "Meraih Berkah Melalui Asuransi Syariah Ditinjau dari  Perbandingan dengan Asuransi Konvesional" yang dimana buku tersebut sangat menarik dari pemilihan bahasa maupun diksi yang midah di pahami oleh kalangan masyarakat terutama pembaca yang nantinya dapat menambah wawasan dan pengetahuan mengenai apa itu Asuransi Syariah maupun Asuaransi Konvesional. Â
Karena di dalam buku tersebut menjelaskan bagaimana perkembangan asuransi Syariah maupaun konvesional dari Zaman Hindia melanda hingga kemerdekaan maka dari itu Asuransi Syariah maupun Asuarnsi Konvesional berkembang pesat hingga saat ini .
#KlasMiting Writing 2023