Mohon tunggu...
Leo Kurniawan
Leo Kurniawan Mohon Tunggu... profesional -

Dokter dan penulis tentang vaksin, vaksinasi untuk bayi, dewasa, orang tua dan pelancong. Juga tertarik dengan masalah kesehatan secara umum

Selanjutnya

Tutup

Healthy

10 Vaksin Baru untuk Pengobatan Penyakit Kanker di Tahun 2012 - Bagian Ketiga

24 Desember 2012   05:26 Diperbarui: 24 Juni 2015   19:07 336
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Perokok pasif, yaitu mereka yang menghirup asap rokok dari orang lain, karena berada dalam satu ruangan kerja atau tinggal bersama perokok aktif, perokok pasif ini  mempunyai resiko 24% menjadi penderita kanker paru dibandingkan dengan mereka yang bukan perokok pasif.

Sekitar 3.000 kematian akibat kanker paru setiap tahun akibat menjadi perokok pasif ini.

Penyebab Kanker Paru yang lain :

- Serat Asbes

Bahan asbes dahulu banyak dipergunakan untuk bahan bangunan dan bahan untuk bahan penyekat atau  isolsi panas dan kedap suara. Namun sekaraang sudah mulai sangat dibatasi atau tidak dipergunakan lagi.

Bahan asbes ini bisa menyebabkan terjadinya kanker paru.

- Gas Radon

Gas radon ini didapat dialam, merupakan gas yang dihasilkan dari proses penguraian alamiah unsur Uranium.

Di Amerika Serikat, sebanyak 12% atau sejumlah 15.000 hingga 22.000 kematian karena kanker paru karena gas radon ini.

- Faktor Keluarga

Ada penelitian yang membuktikan kanker paru lebih banyak terjadi pada keluarga dengan faktor genetik tertentu, ditambah lagi bila mereka juga menjadi perokok.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun