Mohon tunggu...
A. Dardiri Zubairi
A. Dardiri Zubairi Mohon Tunggu... wiraswasta -

membangun pengetahuan dari pinggir(an) blog pribadi http://rampak-naong.blogspot.com/

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Nak…Kok Saling Pamer “Burung” Sih…?

10 Juni 2011   02:15 Diperbarui: 26 Juni 2015   04:40 806
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

" ya ba...tadi zen, alif, sama roy saling pamer "burungnya" di kelas", kata adel memotong pembicaraan saya.

"pamer burung?"

"Ya ba..."

"kok gak tahu malu sih...?", pancing saya.

"Iya tuh gak tahu malu. Ketawa-ketawa lagi".

"terus yang lainnya ngeliat ya...?".

"gak ba...zen, alif, dan roy saling pamer bertiga. Itu ba...celananya dibuka dikit...terus dipamerin sama yang lain".

Syukur. Itu ucapan saya dalam hati ketika adel menjelaskan kalau anak saya, termasuk temannya yang lain tidak melihat.

"Nak...perbuatan teman adel itu gak bagus. Itu gak boleh dipamerin. Itu harus dirahasikan".

"gitu ya ba.."

" ya dong...termasuk adel kalau mau mandi yang bagus baju dibuka di dalam kamar mandi. Malu dong kalau telanjang di luar. Jangankan sama orang lain, sama baba pun harus malu", kata saya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun