Mohon tunggu...
Ina Tanaya
Ina Tanaya Mohon Tunggu... Penulis - Ex Banker

Blogger, Lifestyle Blogger https://www.inatanaya.com/

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Hindari Ledakan Kompor Gas karena Kelalaian Sendiri

1 Desember 2021   15:45 Diperbarui: 20 Januari 2022   14:54 1280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi ledakan kompor gas yang diakibatkan kelalaian. Sumber: The Garden Granny via Kompas.com

Adanya tiga unsur yaitu hidrokarbon sebagai bahan bakar minyak atau bahan bakar gas, oksigen, terdapat di udara dimana kita hirup, dan panas percikan api,menimbulkan kebakaran dan akhirnya tabung LPG akan meledak. 

Syarat bisa terjadinya tabung meledak jika  konsentrasi gas sebesar 1.8% hingga 10%  di tempat terbuka atau tertutup.   Padahal tabung gas itu sudah didesign untuk bertahan pada 28 atmosfer.

Faktor penyebab  terjadinya kebakaran

1. Kebocoran gas

Sebagaimana sudah dijelaskan di atas, akumulasi dari gas yang bocor di udara dalam ruangkan yang tertutup lebih mudah terjadi ledakan.

Bocornya gas itu disebabkan oleh beberapa hal, selang yang rusak /sudah getas, regulator pada katup tidak terpasang benar/rusak dan karet pengaman rusak.

Ciri-ciri dari gas yang bocor , selain bau gas yang dapat kita cium, juga  ada suara yang mendesis pada regulator.

2. Kelalaian manusia

Ketika ruangan sudah dipenuhi dengan gas yang bocor, apabila kita menyalakan api di kompor, maka dengan mudah api itu akan menjilat dan membakar ke seluruh ruangan.

Sebaiknya begitu terdeteksi bau gas, harus membuka jendela dan mencabut regulator dari tabung sehingga tidak ada aliran gas yang keluar.

Jangan lupa untuk mengecek alat-alat yang digunakan seperti tabung gas, selang, regulator.

3. Alat-alat yang digunakan harus selalu diperhatikan


Beberapa alat yang digunakan untuk memasak harus diperhatikan sebagai berikut ini:

  • Perhatikan tenggat waktu  tabung gas

 Kadaluwaranya bisa dilihat dari tanggal penulisannya .  Jika tertulis Afa Code A:  Januari-Maret, B: Aparil-June, C: Juli-setmepber;   D:  Oktober-Desember.   Jika tertulis A09 berarti Januari-Maret tahun 2009.

  • Perhatikan selang tabung gas

Selang tabung gas yang terdiri dari dua lapis . Lapisan atas seperti seng dan lapisan didalamnya dari karet atau termoplastik. Sifatnya sangat lentur sebagai saluran LPG dari tabung ke kompor gas.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun