Bagaimana memastikan adanya diabetes?
- Pemerikasaan gula darah sewaktu >200mg/dl
- Kadar gula darah puasa >126mg/dl
- Kadar gula darah 2 jam sesuadah makan >200 mg/dl
Apa yang dimaksud Dengan PRE DIABETES?
Adalah mereka yang kadar gula darahnya sudah diatas nomal, tetapi belum cukup tinggi untuk disebut diabetes
Keadaan apa yang biasanya mengikuti Diabetes?
- Tekanan darah tinggi (hipertensi)
- .Gangguan lemak dan darah (kolesterol dan trigliserid)
Apa saja penyulit “KOMPLIKASI” DIABETES?
Penyulit akut: Penurunan kesadaran karena terlalu tinggi/rendahnya kadar gula dalam darah
Penyulit kronis: Gangguan pembuluh darah di jantung (“Koroner”)
Di otak (“stroke”)
Di tungkai (“”kaki diabetes”)
Di alat kelamin (“disfungsi ereksi”)
Di retina mata
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!