Stimulan Eksternal; performa timnas baru, dan kehadiran pemain naturalisasi berdarah Indonesia akan  menguatkan keyakinan para calon peminat bakat, bahwa Indonesia negara di Asia Tenggara yang meskipun timnasnya belum punya pemain top kaliber dunia di klub-klub luar,  namun mereka memiliki peluang dengan performa yang semakin baik di setiap laga tandang yang diikutinya, seperti AFF 2020 kemarin, yang melahirkan Asnawi, Kambuaya, yang sedang menjadi incaran para klub luar saat ini.
Selain itu pemilihan naturalisasi berdarah Indonesia, mungkin akan lebih cepat memudahkan sosilalisasi, bukan soal di luar tapi di lapangannya. Ini pembelajaran yang juga pernah kita saksikan dari kegagalan Dions Cools di timnas Malaysia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H