Namun sebaiknya bisa diusahakan mendekati penataan ruang seperti menata jagat. Kluster atau kelompok dunia depan atau kepala dalam konsep tubuh (beranda dan ruang tamu) dan terpisah dengan dunia tengah atau badan (ruang keluarga, kamar tidur, ruang makan, dan dapur). Juga dengan dunia belakang atau kaki (toilet dan tempat mencuci). Dalam konsep itu, taman belakang sesungguhnya tidak harus ada, kecuali makna kontemporer untuk pemanis atau penghias dunia belakang.Â
Mari menata rumah, seperti menata jagat raya, seperti merawat tubuh kita.Â
Salam budaya... salam lestari
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H