Mohon tunggu...
Satria Channel
Satria Channel Mohon Tunggu... Jurnalis - Satria Channel

Jurnalis yang benar bisa merubah tatanan kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Alishter Mengenalkan CLKS untuk Mendukung Pemerintah dalam Rencana Aksi Pengelolaan Parakuat Diklorida di Indonesia

27 Maret 2023   20:44 Diperbarui: 27 Maret 2023   20:55 253
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Nelson Sihombing dari ALISHTER, menjelaskan jika melihat hasil perbandingan, parakuat adalah bahan aktif yang paling cepat dalam mengendalikan berbagai jenis gulma termasuk gulma jenis pakis-pakisan. Pada plot perlakuan gulma dengan parakuat, juga dibedakan antara yang disemprot dengan menggunakan CLKS dan yang tidak menggunakan CLKS dengan hasil tidak ada perbedaan efikasi dalam mengendalikan gulma pakis antara yang menggunakan CLKS dan non-CLKS. Tanpa Parakuat Aplikasi Parakuat tanpa CLKS Aplikasi Parakuat Dengan CLKS.

Dalam acara ini ALISHTER juga memperagakan penggunaan CLKS kepada seluruh peserta yang hadir. ALISHTER membandingkan penggunaan CLKS dengan alat semprot punggung konvensional yang saat ini digunakan petani di Indonesia. 

Peragaan ini membuktikan bahwa CLKS dirancang dengan mempertimbangkan aspek keamanan yang tinggi sehingga paparan produk perlindungan tanaman terhadap petani ketika menyemprot dapat diminimalkan.

Sekilas tentang ALISHTER

ALISHTER dibentuk oleh para produsen dan distributor herbisida berbahan aktif parakuat diklorida pada tahun 2015. 

Maksud pembentukan ALISHTER adalah untuk menghimpun dan mengkoordinasikan semua potensi pengusaha herbisida terbatas sebagai sumber daya pembangunan nasional, dengan tujuan untuk mengoptimalkan manfaat herbisida terbatas bagi pembangunan pertanian, menjadi mitra petani dan pemerintah dalam hal pengelolaan herbisida terbatas parakuat diklorida, dan sebagai wadah komunikasi dan penyedia informasi tentang herbisida terbatas bagi para anggota dan pemangku kepentingan lainnya di Indonesia. Saat ini ALISHTER beranggotakan 57perusahaan baik itu PMA maupun PMDN.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun