Mohon tunggu...
Wisesya Mayraina
Wisesya Mayraina Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Universitas Lambung Mangkurat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mengenal Pemanfaatan dan Pengembangan Lahan Basah di Kecamatan Alalak, Kabupaten Barito Kuala

9 Oktober 2024   23:36 Diperbarui: 31 Desember 2024   15:28 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Dengan Responden 3/dokpri

            Berbeda dengan perairan, lahan basah umumnya bercirikan tinggi muka air yang dangkal, dekat dengan permukaan tanah, dan memiliki jenis tumbuhan yang khas. Berdasarkan sifat dan ciri-cirinya tersebut, lahan basah kerap disebut juga sebagai wilayah peralihan antara daratan dan perairan. Baik sebagai bioma ataupun ekosistem, lahan basah memiliki tingkat keanekaragaman hayati yang tinggi. 

Lahan basah memiliki jenis tumbuhan dan satwa yang lebih banyak dibandingkan dengan wilayah lain di muka bumi. Maka dari itu, lahan basah mempunyai peran dan fungsi yang penting secara ekologi, ekonomi, maupun budaya. Dan pada kesempatan Kali ini saya melakukan penelitian saya di di Kecamatan Alalak, Kabupaten Barito Kuala

B. METODE PENELITIAN

            Pada penelitian kali ini saya menggunakan metode kuisioner, Apa itu Kuesioner ? Kuesioner adalah teknik pengumpulan data dengan cara peneliti memberikan daftar pertanyaan atau pernyataan yang tertulis untuk dijawab oleh responden. Dalam penelitian ini, saya  melakukan pembagian kuesioner secara langsung kepada responden.

C. HASIL KUESIONER

 

1. Tanaman Pangan

A. Padi

Foto Dengan Responden 1/dokpri
Foto Dengan Responden 1/dokpri

            Responden pertama saya adalah bu Mirna. Bu Mirna berusia 65 tahun, Bu Mirna mengungkapkan sudah sekitar 30 tahun beliau dan suami mengelola sawah yang berasa tepat disebelah rumah beliau, Beliau mengungkapkan beliau menggunakan Bibit padi unggul yang panen setiap 1 Tahun Sekali dan menggunakan pupuk standar dengan merek orial dan Oscar. 

Menurut bu Mirna Bertani Tanaman Padi termasuk Kategori Agak Sulit karna rawan Rusak dan terkena penyakit tanaman. Beliau Juga bercerita sempat beberapa kali sawah beliau menghadapi permasalahan dan kendala seperti terkena Penyakit pada tanaman padi. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun