Mohon tunggu...
Edbert Wiratama
Edbert Wiratama Mohon Tunggu... Konsultan - CEO

Seorang Enterpreneur sejati yang merintis bisnis sedari awal dan menikmati segala proses dengan ketekunan dan kesabaran.

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Pilihan

Minuman Teh Gak Hanya Sehat, namun Juga Bermanfaat

27 Desember 2017   09:54 Diperbarui: 2 September 2019   12:03 1160
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Terakhir adalah oolong tea. Teh ini hampir mirip dengan teh hitam yang difermentasi hanya dalam waktu singkat sehingga memberikan rasa yang kuat. Teh ini memiliki dua jenis, yaitu teh oolong hijau dengan kafein rendah dan teh oolong hitan dengan kandungan kafein yang tinggi.

Nah, setelah kita tahu manfaat dan jenis teh di atas kita tidak perlu takut lagi dan menganggap teh sebagai minuman murah yang dapat ditemukan di mana saja. Apalagi ternyata teh memiliki jenis yang berbeda dan mungkin banyak orang yang belum mengetahui jenis-jenisnya. Anda bisa banget lho memanfaatkan peluang ini dengan membuka usaha minuman teh dari berbagai jenis.

Jangan lupa selain mempertahankan rasa, tampilan produk minuman teh juga harus mendukung daya penjualannya. Jangan sampai rasa memuaskan tapi gagal dalam tampilan. Produk yang baik menggunakan kemasan yang rapi. Anda bisa memanfaatkan mesin cup sealeruntuk menyegel minuman gelas Anda.

Mesin cup sealer merupakan mesin kemasan yang efektif digunakan. Mesin ini juga memiliki berbagai jenis yang berbeda. Jika Anda ingin instan, pilih mesin cup sealerfull auto. Dengan demikian kerja Anda pun lebih cepat dan praktis. Menggunakan mesin ini tentunya juga menarik perhatian konsumen. Jangan lupa siapkan desain pada minuman. Rancangan desain pada segel atau sisi lain dari kemasan harus dirancang unik dan sempurna agar dapat meningkatkan daya jual produk.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun