Kesimpulan
Deflasi yang melanda Indonesia selama empat bulan berturut-turut bukanlah sekadar penurunan harga yang menguntungkan konsumen ini adalah fenomena yang bisa menjadi bom waktu bagi perekonomian kita!
Di balik angka-angka yang tampak menenangkan, bahkan menyenangkan, deflasi menyimpan risiko besar: perlambatan ekonomi, pengangguran, hingga meningkatnya beban utang.
Ketidaksadaran masyarakat karena keheningan informasi hanya memperparah keadaan. Melalui pendekatan Teori Spiral Keheningan, kita diingatkan bahwa pembiaran isu ini diabaikan bisa berakibat fatal.
Sebagai ahli komunikasi dan media, peran kita semua krusial untuk memecah keheningan, menggugah diskusi, dan membangun kesadaran publik.
Ini saatnya untuk menyuarakan fakta bahwa deflasi bukan hanya soal harga yang turun, tetapi ancaman yang dapat mengguncang fondasi perekonomian Indonesia!
Jangan tertipu oleh harga yang turun deflasi bisa jadi awal dari krisis ekonomi yang lebih besar!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H