Mohon tunggu...
Windi Teguh
Windi Teguh Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Penting Gak penting semua ditulis, karena menulis itu Melegakan

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

24 Tahun JNE Menyertai Hidupku

10 November 2014   20:43 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:09 142
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Awal-awal sebelum akhirnya pak Ahmad menghapal no telp saya, saat saya tidak ada di rumah, dengan senang hati pak ahmad akan mengabarkan via telepon atau SMS dan besoknya beliau akan kembali lagi. Selalu mengkonfirmasi keinginan saya, mau dititip satpam atau akan diantar lagi keesokan hari. Tenang banget jadinya, yakin apapun kiriman untuk saya akan aman sampai di tangan yang berhak menerima.

24 tahun  JNE

Waktu tahu bahwa tahun ini JNE sudah berusia 24 tahun, wow saya surprise. Kaget dan ikut senang, ternyata saya turut menjadi bagian dari perjalanan JNE melayani pelanggan di Indonesia. Ikut merasakan jasa pengiriman JNE, dan puas akan layanannya selama ini.

Kalau diibaratkan produk lain, mungkin bisa saya katakan kondisi saat ini sebagai berikut :

Kalau nyebut layanan penerbangan, otomatis kita akan menjawab garuda Indonesia yang terbaik

Kalau mau beli motor, Honda menjadi pilihan

Beli Mobil, merek Toyota

Nah kalau mau pakai jasa pengiriman, maka JNE menjadi Top of Mind nya

Apalagi semakin hari produk-produk yang dikeluarkan JNE benar-benar mengikuti perkembangan jaman dan mengikuti kebutuhan dan keinginan pasar.

JNE PESONA dan JNE JESIKA

Saat dengar di radio bahwa JNE kini memiliki layanan PESONA Nusantara, layanan untuk pengiriman Pesanan Oleh Oleh Nusantara, saya girang banget. Langsung kepikiran lezatnya Bandeng Juwana, oleh-oleh khas Semarang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun