4. Berikan contoh/panutan yang baik untuk anak
5. Dukung hobi anak
6. Mencari hobi baru/kesibukan baru
7. Ajak anak jalan-jalan ke mall/alam
8. Bermain bersama anak
9. Mendekatkan diri pada anak
10. Mengawasi tontonan yang mereka konsumsi
11. Memberikan alternatif aktivitas yang mendidik dan menyenangkan
12. Ajak anak bersosialisasi dengan teman sebayaÂ
Orang tua dan pendidik memiliki peran penting dalam mengawasi serta mendidik anak-anak tentang penggunaan gadget yang sehat dan bertanggung jawab. Orang tua perlu membatasi penggunaan gadget pada anak-anak, mengawasi tontonan yang mereka konsumsi, dan memberikan alternatif aktivitas yang mendidik dan menyenangkan. Orang tua juga perlu menjadi panutan bagi anak dalam menggunakan gadget secara sehat dan seimbang. Selain itu, pendidik juga perlu memberikan edukasi tentang penggunaan gadget yang sehat dan bertanggung jawab kepada anak-anak di sekolah. Dengan mengambil langkah-langkah ini, orang tua dan pendidik dapat membantu anak-anak mengembangkan hubungan yang sehat dan seimbang dengan gadget serta mencegah kecanduan gadget pada anak-anak.Â
PENUTUP