Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Aplikasi PMM Versi Kedinasan dan Kementrian, Bisakah Jadi Solusi?

30 Januari 2024   11:19 Diperbarui: 30 Januari 2024   11:36 2323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Supaya para pejabat kementerian dan kedinasan juga ikut merasakan kebahagiaan sekaligus keresahan yang dihadapi guru PNS. Pejabat harus memberikan contoh kepada publik bahwa menggunakan aplikasi PMM itu mudah dan membuat pengguna aplikasi bahagia. Salam dan bahagia harus ada di video PMM kedinasan dan kementerian.

Who

Siapa saja yang diharapkan aktif dalam aplikasi PMM versi kedinasan dan kementerian pendidikan dan kebudayaan riset dan teknologi?

Semua pejabat Kemdikbudristek dan para pegawainya di seluruh Indonesia. Tidak perlu lagi ada BKN dan cukup aktif di aplikasi PMM. Bukankah sekarang era tirani aplikasi? Supaya para pejabat di kementerian dan kedinasan merasakan bahwa tidak ada penjajahan aplikasi di negeri ini.

Input sumber gambar dokpri 
Input sumber gambar dokpri 

Where

Dimana aplikasi PMM versi kedinasan dan kementerian pendidikan dan kebudayaan riset dan teknologi ini diberlakukan?

Aplikasi PMM versi kedinasan dan kementerian pendidikan dan kebudayaan riset dan teknologi ini diterapkan ke semua pegawai PNS dan para pejabat kementerian dan kedinasan. Keren sekali bukan?

When

Kapan aplikasi PMM versi kedinasan dan kementerian pendidikan dan kebudayaan riset dan teknologi ini diberlakukan?

Lebih cepat lebih baik. Kata pak JK. Supaya para pejabat dan pegawai negeri sipil di lingkungan kementerian pendidikan dan kebudayaan riset dan teknologi juga kedinasan merasakan dahsyatnya aplikasi PMM yang sudah ditetapkan dan diterapkan di kalangan guru PNS. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun