Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Diary

Ada Apa di Bandara Sultan Hasanuddin Sulawesi Selatan?

8 November 2023   18:20 Diperbarui: 8 November 2023   18:48 29082
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di Bandara Sultan Hasanuddin Sulawesi Selatan ini Omjay bertemu orang gendut seperti Omjay. Kalau kami foto bareng akan seperti adik dan kakak. Ingin sekali berkenalan. Namun Omjay pemalu. Nah bapak tadi memakai kaos putih dan sekarang memakai peci eh topi hitam.

Omjay mencari stop kontak untuk mengisi baterai ponsel yang sudah mau habis baterai nya. Sambil mengisi baterai ponsel, Omjay menulis di Kompasiana. Judul tulisannya ada apa di bandara internasional Sultan Hasanuddin Sulawesi Selatan.

Jumlah kata yang Omjay tulis sudah 347 kata. Belum sampai 500 kata seperti biasa. Omjay melihat banyak orang mencari colokan listrik atau stop kontak. Sementara jumlahnya terbatas. Omjay sarankan kepada pihak pengelola Bandara Sultan Hasanuddin Sulawesi Selatan untuk menambah jumlah stop kontaknya. Supaya semakin banyak orang mengisi baterai ponsel mereka.

Seperti di bandara internasional Soekarno-Hatta. Jumlah stop kontak banyak dan penumpang dibuat nyaman dengan banyaknya stop kontak yang ada di Bandara.

Cihuy jumlah kata yang Omjay tuliskan kini bertambah banyak. Sekarang sudah 421 kata. Semoga bisa menambah informasi selama berada di bandara ini. 

Akhir cerita Omjay berkenalan dengan penumpang yang akan pergi ke Surabaya. Beliau sebenarnya ada di gate 1 namun menunggu di gate A3 karena di sana tidak ketemu colokan atau stop kontak untuk mengisi baterai ponsel jadul miliknya.

Omjay bersyukur dapat stop kontak di gate A3 ini. Omjay dapat mengisi baterai yang sekarang sudah 24 persen. Semoga terus bertambah dan bisa dipakai kembali setelah tiba di bandara internasional Soekarno-Hatta.

Demikianlah kisah Omjay kali ini tentang keadaan bandara internasional Sultan Hasanuddin Sulawesi Selatan. Semoga bisa kembali ke sini lagi dan menikmati wisata kulinernya.

Salam blogger persahabatan

Omjay

Guru blogger Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun