Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Apa Sih Enaknya Aplikasi PMM?

1 November 2023   19:37 Diperbarui: 1 November 2023   19:42 460
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Input sumber gambar dokpri

Sebagai seorang trainer, blogger, dan youtuber serta fotografer dan father, Omjay berusaha untuk menguliti isi aplikasi PMM yang kata Ibu ProF. Dr. Nunuk Suryani, Dirjen GTK Kemdikbudristek masih banyak belum dimanfaatkan oleh guru.

Tentu saja, sebagai seorang guru, Omjay tertantang untuk aktif dan membuka aplikasi PMM. Kami belajar bersama di sekolah dalam melaksanakan aksi nyata. Ide praktik pembelajaran kami dapat dari Kumpulan video singkat praktik pembelajaran aktif di kelas.

Misalnya tentang pembelajaran berdiferensiasi atau Pembelajaran Terdiferensiasi Melalui Gambar

Seorang pendidik tentu harus menyadari bahwa peserta didik yang datang ke sekolah memiliki karakteristik kebutuhan belajar yang berbeda-beda. Oleh karena itu, penting bagi pendidik untuk mengakomodasi kebutuhan belajar peserta didik melalui pembelajaran terdiferensiasi. Video ini menampilkan contoh penerapan ragam aktivitas dalam pembelajaran terdiferensiasi melalui gambar, sehingga peserta didik dapat mendapatkan pemahaman yang lebih optimal.


https://youtu.be/WaF2CKEqI5k

Dari video di atas, kita bisa banyak belajar pembelajaran terdiferensiasi melalui gambar. Bapak ibu bisa membuka link di bawah ini:

https://guru.kemdikbud.go.id/video-inspirasi/playlists/video?id=87&video=WaF2CKEqI5k

Ada kalanya kita melihat peserta didik kurang bersemangat atau mengantuk. Bagaimana caranya agar kita bisa menarik perhatian mereka? Kita bisa mengatasinya dengan strategi pembelajaran terdifensiasi melalui gambar. Itulah ilmu baru yang Omjay dapatkan dari aplikasi PMM. Ternyata menonton video di aplikasi PMM bukanlah pekerjaan yang sia-sia.

Demikianlah kisah Omjay kali ini dalam belajar aplikasi PMM, semoga bermanfaat buat anda yang ingin menggali lebih dalam tentang aplikasi ini. Yuk kita melakukan aksi nyata dan bukti karya melalui aplikasi PMM yang sudah dibuat oleh kemdikbudristek.

Salam Blogger Persahabatan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun