Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Bimtek Peningkatan Kompetensi Guru Informatika SMP

19 Desember 2022   22:25 Diperbarui: 20 Desember 2022   05:33 1727
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

What 

Apa saja yang kami lakukan selama bimtek guru informatika SMP? Kami belajar informatika melalui LMS yang dibuat oleh Kemdikbudristek dan dibimbing oleh seorang narasumber. Kami dibagi ke dalam beberapa kelas informatika secara daring. Kegiatan ini sangat jauh dari harapan kami yang ingin meningkatkan kompetensi guru informatika. Semestinya kegiatan ini dilaksanakan secara luring juga sebab guru informatika banyak memerlukan praktik dalam menyampaikan materinya. Jadi seharusnya ada kegiatan daring dan luring seperti lokakarya guru penggerak yang dilaksanakan secara luring, dan daring dalam menyampaikan materinya.

Where

Dimana kegiatan bimtek informatika guru SMP ini dilaksanakan? Kegiatan bimtek informatika guru SMP dilaksanakan secara daring dari tanggal 9 sampai 16 Desember 2022. Belum ada kegiatan luringnya seperti halnya lokakarya guru penggerak. Sebagin besar guru Informatika mengharapkan kegiatan secara luring juga dan bukan hanya daring saja. Kegiatan dilakukan melalui alamat link LMS di Bimbingan Teknis Peningkatan Kompetensi Guru Informatika SMP, Kelas 6 (belajar.id) 

Materi Bimtek/dokpri
Materi Bimtek/dokpri

Who 

Siapa saja yang ikut kegiatan bimtek guru informatika SMP ini? Peserta yang ikut dalam bimtek informatika guru SMP ini adalah guru-guru informatika yang terpilih secara administratif sebanyak 880 orang lebih dari Aceh hingga Papua. Nama-nama peserta dikirimkan undangan melalui wa masing-masing. Kami mendaftarkan diri dulu secara online dari kemdikbudristek.

When 

Kapan kegiatan ini dilaksanakan? Kegiatan ini dilaksanakan secara maraton selama 8 hari mulai dari tanggal 9 sampai 16 Desember 2022. Kegiatan dilaksanakan secara daring atau online baik secara langsung maupun tidak langsung. Sinkronus dan asinkronus Melalui LMS juga aplikasi zoom dan gmeet. Padahal kalau dilaksanakan secara langsung dan bertemu dalam dunia nyata, seperti halnya kelas belajar menulis PGRI, hal ini akan jauh lebih berkesan walaupun hanya sehari. Seperti Omjay sebagai narasumber dan ibu Mafrudah sebagai peserta belajar menulis yang berada di Yogyakarta.

Dokpri 
Dokpri 

Why 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun