Untuk mengolah minuman herbal ini sangat mudah. Cukup siapkan Kunyit, jahe, sereh, lengkuas kemudian di iris memanjang atau sesuai selera. bahan bahan tersebut bisa di rebus atau di letakkan dalam gelas dan di rendam dengan air hangat. Setelah sari" bahan herbal tesebut sudah menyatu dalam air rebusan, bisa langsung di saring dan di tambahkan perasan air jeruk atau ditambah sari kurma sesuai dengan selera.Â
Ada manfaat lain yang di sampaikan oleh Dr Zaidul Akbar dalam postingan di akun tiktok Haydan, mengatakan minuman herbal ini sangat bagus bagi kesehatan. untuk yang  ingin menurunkan berat badan dianjurkan mengkonsumsi minuman ini di pagi hari. untuk menurunkan kolestrol dan akan merasa kenyang sehingga nafsu makan aka berkurang yang berdampak pada turunnya berat badan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H