Mohon tunggu...
wawan perdana
wawan perdana Mohon Tunggu... -

Belajar

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Antusias Sekaligus Galau Tunggu Gerhana Matahari Total

29 Februari 2016   22:23 Diperbarui: 29 Februari 2016   22:35 10
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Menurutnya, melihat langsung gerhana Matahari total dengan mata telanjang atau tanpa kacamata tetap aman. Justru dengan mata telanjanglah masyarakat bisa menikmati keindahan fenomena alam itu.

“Kalau untuk GMT, saat fase totalnya, tidak ada yang lebih nikmat dengan mata kepala sendiri,” ujarnya seperti dikutip dari sebuah portal berita online.

Dari media lokal di Palembang juga pernah saya baca. Seorang dokter spesialis mata mengatakan memandang gerhana matahari tidak berbahaya bagi mata.

Beberapa pendapat diatas membuat saya semakin bingung. Semakin saya mencari jawaban di mesin pencaharian google malah membuat kepala ini semakin pusing. Pendapat berbeda-beda yang saya temui.

Sebenarnya untuk antisipasi, saya bisa membeli kacamata khusus yang banyak dijual. Tetapi saya tidak bisa membayangkan kebingungan orang lain terhadap informasi yang berbeda-beda ini.

Ada baiknya, pemerintah pusat membuat keseragaman informasi mengenai cara menikmati gerhana matahari. Bukankan fenomena ini dianggap sebagai magnet menarik banyak wisatawan dan menggerakan ekonomi kerakyatan. Presiden Joko Widodo malah sudah dijadwalkan ke Belitung untuk menikmati kejadian ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun