Awalnya kau berada dalam hal kecil.
Kemudian kau berjalan dengan akal.
Perjalan hidupmu akan dimulai sekarang juga.
Mungkin ancaman dan musibahmu adalah tantangan dia.
Kau akan merasakan kesusahan dibalik kesenangan.
Awalnya kau akan mengeluh dengan perjalan.
Yang penuh dengan liku-liku dunia.
Tapi jangan kau pula tinggalkan doa.
Sebab tanpa dia hidupmu akan hampa yang tak terasa.
Mungki kau tak akan merasakannya tapi perlahan kau akan terasa.
Gundah,hampa,sedih,ataupun terluka.