Ingin rasanya berlama-lama di sini, tapi harus disudahi. Meski hanya sekitar 3 jam berada di lereng Gunung Kawi, Coban Glotak telah memahat kekaguman dan kesan yang luar biasa. Selain air terjunnya yang eksotis dan hutannya yang teduh, keheningan yang melingkupinya juga membuat hati senang dan tenang. Lain kali saya akan datang lagi.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI