Mohon tunggu...
Kris Wantoro Sumbayak
Kris Wantoro Sumbayak Mohon Tunggu... Guru - Pengamat dan komentator pendidikan, tertarik pada sosbud dan humaniora

dewantoro8id.wordpress.com • Fall seven times, raise up thousand times.

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Curug Lawe: Keindahan yang Takkan Terlupakan

3 September 2023   02:59 Diperbarui: 3 September 2023   08:48 466
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dinamika seperti ini yang kami harus pastikan sebelum mengajak anak bayi. Perlu kesiapan tenaga, mental dan bekal. Rupanya ada pohon besar tumbang yang menghalangi jalur utama.

Kami sempat istirahat di tepi aliran air. Istri mengeluh, sepertinya lututnya sakit. Wah, belum apa-apa sudah sakit, bagaimana pulangnya?

Semakin dekat ke air terjun, kami disajikan beberapa titik longsor dan pohon tumbang. Di daerah curam seperti ini memang rawan longsor. Sehingga disarankan tidak berkunjung saat musim hujan.

Longsor di kawasan Curug Lawe | foto: KRAISWAN
Longsor di kawasan Curug Lawe | foto: KRAISWAN

Sepanjang perjalan menuju air terjun, aku leluasa bercerita dengan istri, mengenang masa-masa pacaran. Sesekali aku menggandeng tangannya. Tidak terasa, sejam kemudian kami tiba di air terjun Curug Lawe.

Pemandangannya? Keren! Sayang, tertutup ratusan manusia. Kami mencari tempat duduk untuk mengobrol berdua. Sekitar 30 kemudian, para pengunjung yang kebanyakan anak SMA undur diri. Nampaknya sudah mulai kedinginan.

Beningnya air di aliran Curug Lawe | foto: KRAISWAN 
Beningnya air di aliran Curug Lawe | foto: KRAISWAN 

Kami pun tak ketinggalan mengabadikan momen dengan berfoto. Untuk pemandangan alam semenakjubkan ini, trek satu jam perjalanan dengan gerak santai tidaklah seberapa. Keindahan dan kemegahan air terjun ini cocok dinikmati baik sendiri, maupun bersama teman-teman atau keluarga. Apalagi jika bareng kesayangan, heyah...

Menikmati Curug Lawe bersama pasangan | foto: KRAISWAN
Menikmati Curug Lawe bersama pasangan | foto: KRAISWAN

Jika ada yang mau prewed di Curug Lawe, cocok banget loh! Seandainya ada spot camping di sini, wah sempurna!

Megahnya Curug Lawe | foto: KRAISWAN
Megahnya Curug Lawe | foto: KRAISWAN

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun