Mohon tunggu...
wahyuning fatimah
wahyuning fatimah Mohon Tunggu... Guru - Guru

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Proyek Penguatan PPP dengan Alur Merdeka (Part 1)

23 Februari 2023   20:46 Diperbarui: 24 Februari 2023   08:07 897
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lagi, tim kami berusaha menyiapkan dengan segala tenaga dan pikiran agar aktivitas perdana berjalan dengan lancar. Tak peduli lembur bahkan melakukan zoom dari rumah, kami lakukan demi lancarnya aktivitas ini.

dokpri
dokpri
Alhamdulillah aktivitas pertama berjalan dengan lancar. Kegiatan ini kami abadikan dalam bentuk canva sebagai laporan para fasilitator di setiap kelas.

Aktivitas pertama setelah upacara Hari Senin adalah pembukaan. Di awal pembukaan yang dilaksanakan di lapangan sekolah dengan susunan sebagai berikut:

dokpri
dokpri

1. Tarian Pembukaan

2. Pembacaan Kalam Ilahi

3. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya

4. Sambutan Kepala Sekolah sekaligus membuka kegiatan P5

5. Sambutan Koordinator P5

6. Penutup/Doa

Aktivitas selanjutnya adalah asesmen diagnostik untuk memetakan kemampuan murid. Hasil dari asesmen diagnostik lumayan baik, sebanyak 216 murid yang mengisi di Quizizz dengan 20 pertanyaan, nilai rata-rata kelas mereka adalah 66, yang dimana ekspektasi kami hanya 50 sebagai dasar awal kami melangkah untuk menentukan tingkat kesulitan materi yang akan diberikan.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun