Menjaga kesejahteraan hewan sungguh memberikan manfaat bagi setiap makhluk hidup, seperti terciptanya kesehatan hewan sehingga mengurangi penyebaran penyakit zoonosis, kemudian terwujudnya kesehatan masyarakat, dan lingkungan yang bersih.Â
Dampak dari zoonosis dapat menimbulkan angka kematian bagi hewan maupun manusia, dampak kerugian ekonomi negara, dan kesehatan masyarakat suatu negara.Â
Dengan demikian, peranan Pancasila dalam mewujudkan kesejahteraan hewan tidak hanya mencegah penyebaran penyakit zoonosis, melainkan juga dapat menjadi warga negara yang baik dikarenakan menerapkan Pancasila di kehidupan sehari-hari, serta melindungi negara dari dampak kerugian zoonosis.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H