Mohon tunggu...
wachida faizah
wachida faizah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Prodi Biologi, Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro

Halo! Terimakasih sudah membaca artikel saya :)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa Undip Mengoptimalkan Kreativitas Masyarakat di Masa Pandemi dalam Budidaya TOGA

11 Agustus 2021   23:47 Diperbarui: 12 Agustus 2021   01:15 239
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dan yang terakhir, supaya tanaman subur, digunakan zat pengatur tumbuh dengan disemprot pada daun dan campuran mikoriza pada media tanam.

Sosialisasi dan Penyerahan Modul Panduan Penanaman TOGA pada Lahan Sempit/dokpri
Sosialisasi dan Penyerahan Modul Panduan Penanaman TOGA pada Lahan Sempit/dokpri

Situasi dan kondisi pandemi, hingga pemerintah yang sedang menerapkan kebijakan PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat), berakibat tidak mampu diadakannya pelatihan dengan mengumpulkan massa. 

Namun hal ini tidak menghalangi Ida untuk tetap mentransfer ilmu kepada masyarakat, hingga akhirnya dibuatlah modul panduan untuk mengajak masyarakat mempraktekkan penanaman atau budidaya TOGA dengan memberdayakan lahan yang ada. 

Dengan adanya progam ini, diharapkan masyarakat dapat mengasah kreativitas selama pandemi sehingga masyarakat memperoleh manfaat TOGA untuk diolah dalam rangka menjaga imunitas tubuh selama pandemi. Selain itu, dengan membudidayakan sendiri tanamn TOGA, akan mengurangi pengeluaran biaya untuk membeli obat herbal.

Penulis: Wachidatul Faizah (Biologi, Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro)

DPL: Dr. Amiruddin, MA.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun